Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2019
Gambar
Cara Download Call of Duty Mobile di Smartphone Android 17 AGT 2019 - InfoGameNet. Jakarta - Beberapa waktu  Activision   mengumumkan kerja sama dengan  publisher game  asal China,  Tencent   untuk merilis  Call of Duty Mobile  di iOS dan Android. Namun, hingga kini pengguna masih belum bisa  download  Call of Duty Mobile  di  smartphone -nya Penyebabnya, Activision masih akan mengadakan beberapa sesi beta di Android dalam beberapa bulan ke depan sebelum meluncurkan secara resmi  game  ini. Meski demikian, Activision sudah menyediakan  pre-register  di Google Play Store untuk beberapa negara, agar pengguna dapat langsung  install game  tersebut ketika dirilis nanti. Sayangnya  nih , pengguna Android di Indonesia belum mendapatkan opsi  pre-register  tersebut. Jadi bagaimana caranya untuk  install game  ini? BACA JUGA :  Apakah Tencent Dan Montoon Aka...